13 Fakta Menarik Tentang Touka Kirishima Dalam Anime Tokyo Ghoul
13 Fakta Menarik
Tentang Touka Kirishima Dalam Anime Tokyo Ghoul – Hai sahabat Segala Fakta,
setelah sebelumnya admin membahas tentang Fakta Kaneki Ken, kali ini admin
membahas tentang Fakta menarik Touka Kirishima dalam Tokyo Ghoul. Yuk, langsung
dibahas.
13 Fakta Menarik Tentang Touka Kirishima Dalam Anime Tokyo Ghoul. Sumber Foto : Amazon.com |
Baca juga artikel sebelumnya : 43 Fakta Menarik Tentang Negara Sudan Selatan Yang Menyentuh
Berikut Fakta-faktanya :
Fakta 1 : Touka
Kirishima merupakan seorang Ghoul yang bekerja di Anteiku yang mengenakan
topeng kelinci saat berburu.
Fakta 2 : Touka
Kirishima merupakan Mahasiswi tahun kedua di Kiyomi SMA.
Fakta 3 : Touka
Kirishima lebih senang mengenakan pakaian tomboy saat waktu luang.
Fakta 4 : Sikap
bengis dalam diri Touka terbentuk dari keharusan untuk hidup dalam dirinya yang
menjalani dua kehidupan, yaitu manusia normal dan Ghoul.
Fakta 5 : Touka
Kirishima sangat membenci CCG karena keluarganya pernah terbunuh oleh CCG dan
ia pun menjadi buronan.
Fakta 6 : Touka
Kirishima sebelumnya sangat dingin dan berbahaya, namun kepribadiannya sedikit
melunak karena teman-temannya, dan juga pengaruh dari Kaneki Ken.
Fakta 7 : Touka
Menderita Ornithopobia, yang dimungkinkan berasal dari burung peliharannya saat
masih kecil yang suka mematuk mata kanannya, sehingga Touka menutupinya dengan
rambut.
Fakta 8 : Dalam
karakter populer anime Tokyo Ghoul, Touka menduduki tingkat kedua dalam
polling, yang terbaru menduduki tingkat pertama.
Fakta 9 : Touka
menyukai kehidupan sekolah dan Kelinci.
13 Fakta Menarik Tentang Touka Kirishima Dalam Anime Tokyo Ghoul. Sumber Foto : Yofancha.blogspot.com |
Fakta 10 : Touka
membenci penyelidik, orang bodoh, dan sastra klasik.
Fakta 11 : Dalam
ceritanya di Re Chapter 179 nampak Touka menjadi istri Kankei dan memegangi
perutnya yang hamil.
Fakta 12 : Kagune
Milik Touka dapat menghasilkan baut seperti petir mirip naruto.
Fakta 13 : Touka
paling buruk dalam memotong rambut, dan telah merusak poni milik Hinami dan
Yomo. Namun, Di Anime, Kaneki mengatakan bahwa dia ahli dalam hal itu setelah
melihat potongan rambut Hinami.
Demikianlah 13
Fakta Menarik Tentang Touka Kirishima Dalam Anime Tokyo Ghoul. Nantikan terus
fakta-fakta keren lainnya hanya di Blog Segala Fakta.
0 Response to "13 Fakta Menarik Tentang Touka Kirishima Dalam Anime Tokyo Ghoul"
Post a Comment
Tolong Jangan Melakukan SPAM ya.
KOMENTARLAH SESUAI ARTIKEL DI ATAS :)
TERIMA KASIH
ADMIN
INDRA SAPUTRA