Postingan Terunggul Hari Ini

4 Pilihan Dalam Berkehidupan

4 pilihan dalam berkehidupan : Ada 4 Pilihan dalam berkehidupan, kamu bisa pilih salah satunya, atau lebih dari itu : 1. Dengan kedudukan Ja...

11 Fakta Menarik Tentang Ares, Dewa Perang Dalam Mitologi Yunani


11 Fakta Menarik Tentang Ares, Dewa Perang Dalam Mitologi Yunani – Hai sahabat Segala Fakta, Kali ini kita akan membahas tentang Fakta Menarik Dewa Ares yang merupakan Dewa Perang Dalam Mitologi Yunani. Yuk, langsung dibaca :

11 Fakta Menarik Tentang Ares, Dewa Perang Dalam Mitologi Yunani
11 Fakta Menarik Tentang Ares, Dewa Perang Dalam Mitologi Yunani. Sumber Foto : Idntimes.com



Berikut Fakfa-faktanya :

Fakta 1 : Ares merupakan Dewa Perang dalam Mitologi Yunani.

Fakta 2 : Ares merupakan anak dari Zeus dan Hera, serta merupakan 12 dewa Olimpus.

Fakta 3 : Ares adalah Dewa yang haus darah dan merupakan perwujudan dari pembunuhan

Fakta 4 : Burung Hering dan Anjing adalah hewan keramat bagi Ares.

Fakta 5 : Dalam Mitologi Romawi Kuno, Ares juga dinamai dengan nama Planet Mars, hal itu didasarkan Karena planet mars mempunyai dua bulan, seperti Ares yang mempunyai dua pengawal.
Fakta 6 : Ares merupakan Dewa penting dalam tradisi kuno.

Fakta 7 : Sifat Ares yang haus darah membuat dia dibenci oleh orangtuanya maupun dewa yang lain.
Fakta 8 : Diantara Dewa lain, Ares adalah yang paling tidak dipercaya.

Fakta 9 : Ares mempunyai tombak berujung perunggu dan seperangkat baju perang.

Fakta 10 : Hewan lain yang dikeramatkan oleh Ares adalah Ular dan naga yang menjaga mata air di thebes.

Fakta 11 : Burung favorit Ares adalah burung pelatuk, burung hantu bertanduk

Demikianlah 11 Fakta Menarik Tentang Ares, Dewa Perang Dalam Mitologi Yunani. Semoga bermanfaat.

Silahkan Masukkan Email anda Untuk Update Fakta Lainnya:

0 Response to "11 Fakta Menarik Tentang Ares, Dewa Perang Dalam Mitologi Yunani"

Post a Comment

Tolong Jangan Melakukan SPAM ya.
KOMENTARLAH SESUAI ARTIKEL DI ATAS :)

TERIMA KASIH
ADMIN
INDRA SAPUTRA